Proses penghapusan data adalah proses yang sangat beresiko, hal ini karena data bersifat unik untuk setiap instansi, misalnya data mahasiswa “x” di Akakom tidak sengaja terhapus maka Akakom akan sulit untuk mengembalikan data tersebut dalam kondisi seperti semula karena data mahasiswa “x” tersebut hanya ada di Akakom dan tidak ada di instansi lain.
Untuk mengurangi adanya resiko tersebut maka di perlukan konfirmasi mengenai jadi atau tidak suatu data di hapus.
Perintah sql untuk melakukan penghapusan : “Delete from <nama_tabel> where <criteria>” yang akan dijalankan dengan menggunakan mysql_query
1. Mengaktifkan service Appserv dan MySQL
2. Pastikan database kantor dan table pegawai yang ada di pertemuan 3 sudah ada (Mengkopykan database dari pertemuan 3 ke database MySQL).
3. File koneksi.php yang ada di pertemuan 4 juga ada.
<?
$host = "localhost";
$user = "root";
$pass = "root";
$dbname = "kantor";
$kon = mysql_connect($host, $user, $pass);
//jika gagal koneksi ($kon berisi False) beri pesan gagal
if(!$kon)
die("Gagal Koneksi Karena ".mysql_error());
//jika berhasil koneksi, maka buka database
$dbkon = mysql_select_db($dbname, $kon);
if(!$dbkon)
die("Gagal Buka Database $dbname Karena ".mysql_error());
?>
Skrip program diatas merupakan skrip koneksi.php , digunakan untuk mengkoneksikan php dengan database.
<? //awalan ubntuk penulisan script php
$host = "localhost";
//$host : merupakan alamat serverkomputeer yang menyediakan database mysql
// variable host yang digunakan adalah localhost.
$user = "root"; //sesuaikan dengan nama user di mysql
$pass = "root"; // sesuaikan dengan password di mysql
$dbname = "kantor"; // sesuaikan dengan nama database yang akan digunakan.
$kon = mysql_connect($host, $user, $pass);
//variable kon = fungsi mysql_connect digunakan untuk membuka database denmgan memanggil variable host, variable user, variable pass.
Fungsi diatas akan mengembalikan nilai TRUE jika koneksi ke MYSQL sukses dan akan mengembalikan nilai FALSE jika koneksi gagal.
//jika gagal koneksi ($kon berisi False) beri pesan gagal
if(!$kon) // jika tidak samadengan variable kon, maka akan muncul peangagal
die("Gagal Koneksi Karena ".mysql_error());
//muncul pesan “Gagal Koneksi Karena” dan memanggil fungsi mysql_error() yang digunakan Menampilkan teks berupa pesan error dari operasi yang dilakukan pada browser
//jika berhasil koneksi, maka buka database
$dbkon = mysql_select_db($dbname, $kon);
//variable dbkon = fungsi mysql_select_db memanggil variable dbname (nama database yang digunakan) dan variavelkon. Fungsi diatas akan mengembalikan nilai TRUE jika nama database ditemukan dan akan mengembalikan nilai FALSE jika nama database tidak ditemukan.
if(!$dbkon)
//jika tidak sama dengan variable dbkon, maka akan muncul pesan "Gagal Buka Database $dbname Karena " dan memanggil fungsi mysql_error() yang digunakan Menampilkan teks berupa pesan error dari operasi yang dilakukan
die("Gagal Buka Database $dbname Karena ".mysql_error());
?> //akhiran ubntuk penulisan script php
Jika koneksi berhasil maka pada browser tidak akan tampak apapun (layar kosong)
4. Membuat file tampil_pegawai.php à untuk menampilkan daftar pegawai dengan persiapan proses penghapusan
<? //awalan untuk penulisan script php
include "koneksi.php";
//mengincludekan (memasukkan) file koneksi.php
$hasil = mysql_query("select * from pegawai");
//variable hasil = mysql_query digunakan untuk Mengirimkan perintah SQL ke server MySQL, dengan query “Select * from pegawai”. Menampilkan data dari table pegawai. Fungsi diatas akan menghasilkan resource data jika query sukses dijalankan dan false Jika query gagal dilakukan
if(!$hasil)
//jika tidaksamadengan variable hasil, maka akan menampilkan " Gagal Query data pegawai Karena” dan memanggil fungsi mysql_error() yang digunakan Menampilkan teks berupa pesan error dari operasi yang dilakukan.
die("Gagal Query data pegawai Karena ".mysql_error());
//jika berhasil, buat header tabel
echo "<center>";
// akan menampilkan format dari table secara center atau ditengah
echo "<table border=1>
//akan menampilkan table dengan border 1
<tr>
<th> NIP </th>
<th> NAMA </th>
<th> ALAMAT </th>
<th> SEX </th>
<th> GAJI </th>
<th>Proses</th>
</tr>";
//Sebuah baris dibentuk oleh pasangan <tr>..</tr>.sebuah kolom dibentuk oleh pasangan <th>..</th> akan membuat teks dalam keadaan tebal. Sehingga baris pertama kita kan membuat kolom 1 berisi NIP, kolom 2 berisi NAMA, kolom 3 berisi ALAMAT, kolom 4 berisi SEX, kolom 5 berisi GAJI, kolom 6 berisi Proses.
//kemudian buat resource $hasil dalam bentuk array dan tampilkan isinya.
while($row = mysql_fetch_array($hasil))
//mengulang selama kondisi variable row = mysql_fetch_array digunakan untuk Menampilkan sebuah baris hasil query sebagai array assosiatif di variable hasil. Fungsi diatas akan dihasilakn suatu array, dimana masing-masing elemen dari array yang berkaitan dengan field pada database tersebut.
{
echo "<tr>";
// menampilkan baris
echo "<td>". $row[nip]." </td>";
// menampilkan kolom 1 dengan memanggil variable row yang berisi nip
echo "<td>" .$row[nama]."</td>";
// menampilkan kolom 2 dengan memanggil variable row yang berisi nama
echo "<td>".$row[alamat]. "</td>";
// menampilkan kolom 3 dengan memanggil variable row yang berisi alamat
echo "<td> " .$row[sex]. "</td>";
// menampilkan kolom 4 dengan memanggil variable row yang berisi sex
echo "<td>" .number_format($row[gaji])."</td>";
// menampilkan kolom 5 dengan number_format (format angka)dari variable row yang berisi gaji
/*Buat Link HAPUS diarahkan kefile konfirm_pegawai.php dengan dikirimkan parameter NIP yang berisi NIP pegawai yang akana dihapus*/
echo "<td> <a href=konfirm_pegawai.php?nip=$row[nip]> HAPUS </a> </td>";
// menampilkan kolom 6 dengan membuat link HAPUS, yang mengarah ke konfirm_pegawai.php?nip=$row[nip].
echo "</tr>";
}
echo "</table> </center>";
?> //akhir untuk penulisan script php
5. Jalankan file tersebut dan amati hasilnya. Apakah terdapat perbedaan dengan file lihat_pegawai1.php yang dibuat pada pertemuan 4.
Ada perbedaan dengan file lihat_pegawai1.php yang dibuat pada pertemuan 4, yaitu terdapat penambahan 1 kolom berupa Proses, yang berisi link Hapus.
6. Membuat file konfirm_pegawai.php à untuk konfirmasi jadi tidaknya data tersebut dihapus
<? //awalan untuk penulisan script php
include "koneksi.php";
//mengincludekan (memasukkan) file koneksi.php
$nip = $_GET['nip']; //masukkan parameter nip yang dikirimkan ke var $nip
/*lakukan query data pegawai yang mempunyai NIP = nip yang
dikirimkan saat melakukan KLik HAPUS dari program tampil_pegawai.php*/
$hasil = mysql_query("select * from pegawai where nip = $nip");
//variable hasil = mysql_query digunakan untuk Mengirimkan perintah SQL ke server MySQL, dengan query “Select * from pegawai where nip = $nip”. Menampilkan data dari table pegawai dimana nip = variable nip. Fungsi diatas akan menghasilkan resource data jika query sukses dijalankan dan false Jika query gagal dilakukan.
if(!$hasil)
//jika tidak sama dengan variable hasil, maka akan menampilkan " Gagal Query data pegawai Karena " dan memanggil fungsi mysql_error() yang digunakan Menampilkan teks berupa pesan error dari operasi yang dilakukan.
die("Gagal Query data pegawai Karena: ".mysql_error());
//jika berhasil, maka isi resorce data di $hasil diambil menggunakan fetch_arry
$row = mysql_fetch_array($hasil);
//variable row = mysql_fetch_arraydigunakan untuk Menampilkan sebuah baris hasil query sebagai array assosiatif di variable hasil. Fungsi diatas akan dihasilakn suatu array, dimana masing-masing elemen dari array yang berkaitan dengan field pada database tersebut.
/*Tampilkan hasilnya, berfungsi untuk menampilkan informasi saat konfirmasi sehingga tidak harus semua data, disini hanya NIP, Nama dan Alamat saja*/
echo "<center>";
// akan menampilkan format dari table secara center atau ditengah
echo "<h3> Konfirmasi Penghapusan Data Pegawai</h3>";
// akan menampilkan teks dengan tag h3 : Konfirmasi Penghapusan Data Pegawai
echo "<table border=1 width=50%>";
//akan menampilkan table dengan border 1 dan lebar tabel sebesar 50% terhadap lebar jendela browser
echo "<tr> // menampilkan baris 1
<td width=50%> NIP </td> <td>$row[nip]</td>
// menampilkan kolom 1 dengan teks NIP dan lebar tabel sebesar 50% terhadap lebar jendela browser
// menampilkan kolom 2 dengan dengan memanggil variable row yang berisi nip
</tr>
<tr> // menampilkan baris 2
<td> NAMA </td> <td>$row[nama]</td>
// menampilkan kolom 1 dengan teks NAMA
// menampilkan kolom 2 dengan dengan memanggil variable row yang berisi nama
</tr>
<tr> // menampilkan baris 3
<td> ALAMAT </td> <td>$row[alamat]</td>
// menampilkan kolom 1 dengan teks Alamat
// menampilkan kolom 2 dengan dengan memanggil variable row yang berisi alamat
</tr>
<tr>"; // menampilkan baris 4
/*Buat pilihan Proses, HAPUS atau Batal. Jika Hapus, arahkan ke file hapus_pegawai.php
dengan parameter NIP yang akan di hapus. Jika Batal, arahkan kemali ke file tampil_pegawai.php*/
echo "<td colspan='2' align='center'>
<a href=hapus_pegawai.php?nip=$row[nip]> HAPUS </a>";
//Menampilkan penggabungan 2 kolom terletak ditengah. Yang berisi pilihan Proses link HAPUS yang mengarah ke file hapus_pegawai.php dengan parameter NIP yang akan di hapus.
echo "<a href=tampil_pegawai.php> BATAL </a>";
//menampilkan link BATAL, yang mengarah ke file tampil_pegawai.php
echo "</td></tr>";
echo "</table>";
?> //akhir untuk penulisan script php
7. Membuat file hapus_pegawai.php à untuk proses penghapusan
<? //awalan untuk penulisan script php
include "koneksi.php";
//mengincludekan (memasukkan) file koneksi.php
$nip = $_GET['nip']; //masukkan parameter nip yang dikirimkan ke var $nip
/*lakukan query penghapusan pegawai dengan kriteria Hanya pegawai dengan NIP = nip yang
dikirimkan saat melakukan KLik HAPUS dari program konfirm_pegawai.php*/
$hasil = mysql_query("delete from pegawai where nip = $nip");
//variable hasil = mysql_query digunakan untuk Mengirimkan perintah SQL ke server MySQL, dengan query “Select * from pegawai where nip = $nip”. Menampilkan data dari table pegawai dimana nip = variable nip. Fungsi diatas akan menghasilkan resource data jika query sukses dijalankan dan false Jika query gagal dilakukan.
if(!$hasil)
//jika tidaksamadengan variable hasil, maka akan menampilkan " Gagal Hapus.... Karena " dan memanggil fungsi mysql_error() yang digunakan Menampilkan teks berupa pesan error dari operasi yang dilakukan.
die("Gagal Hapus.... Karena: ".mysql_error());
// jika berhasil hapus, langsung kembali ke daftar (tampil_pegawai.php)
header("location:tampil_pegawai.php");
?> //akhir untuk penulisan script php
8. Jalankan kembali file tampil_pegawai.php
9. Letakkan kursor mouse diatas link HAPUS yang paling atas (tidak usah diklik), amati apa yang muncul tulisan di statusbar dari browser. Kemudian geser mouse ke link hapus yang lain, amati kembali apa yang muncul di statusbar. Apakah terjadi pebedaan
Saat di Letakkan kursor mouse diatas link HAPUS yang paling atas (tidak usah diklik), yang muncul tulisan di statusbar dari browser adalah http://localhost/penghapusan_6/konfirm_pegawai.php?nip=001. Saat di Letakkan kursor mouse diatas link HAPUS pada kolom ke 2 à http://localhost/penghapusan_6/konfirm_pegawai.php?nip=002
Ada perbedaan saat meletakkan kursor mouse diatas link HAPUS pada kolom 1, 2, ataupun kolom hapus yang lain. Perbedaanya ada pada parameter NIP yang akan di hapus.
10. Lakukan klik pada salah satu link hapus, jika program yang dibuat benar, pada browser akan ditampilkan suatu konfirmasi penghapusan
11. Pilih BATAL, amati apa yang terjadi . lakukan langkah 10, kemudian pilih HAPUS. Amati apa yang terjadi.
Saat kita memilih BATAL maka akan kembali ke file tampil_pegawai.php. Kemudian saat kita memilih untuk HAPUS akan menuju tampil_pegawai.php, tetapi isi data pada file_pegawai sudah berkurang.
Sbobet Bet 1xbet Korean Bets | 1xbet Korean Bets
ReplyDelete1xbet korean Bet 1xbet Korean Bets 1xbet giriş Sbobet korean Bets. 1xbet Korean Bets. 2. Sbobet korean Bets. 1xbet Korean Bets. 1xbet Korean Bets.